Langsung ke konten utama

Pengertian,ciri-ciri,kelemahan dan kelebihan pasar persaingan sempurna,pasar monopoli,pasar monopolistik, serta pasar oligopoli

Struktur Pasar

A. Pasar Persaingan Sempurna 
1) Pengertian
Pasar persaingan sempurna merupakan struktur pasar yang menggambarkan keadaan penjual dan pembeli tidak dapat saling mempengaruhi harga, artinya harga terbentuk karena kekuatan pemintaan dan penawaran.
2) Ciri-ciri pasar persaingan sempurna
Penentuan harga oleh interaksi diantara keseluruhan produsen dan keseluruhan konsumen.
Kemudahan keluar masuknya produsen.
Memproduksi barang sama (homogen)
Terdapat banyak perusahaan atau produsen dipasar
Pembeli mempunyai pengetahuan mengenai pasar.
3) Kelebihan pasar persaingan sempurna
Harga yang terjadi adalah harga pasar
Dari sisi produsen terdorong untuk melakukan efisiensi dan efektivias dalam berproduksikarena tingginya persaingan
Persaingan terjadi secara sehat
Barang diperdagangkan tersedia dalam jumlah besar
Penjual dan pembeli memperoleh kepuasan maksimal.
4) Kelemahan pasar persaingan sempurna
Inovasi produk tidak membawa manfaat yang kekal atau jangka panjang, karena setiap produk mudah ditiru
Menimbulkan biaya sosial bagi masyarakat
Biaya produksi tinggi
Laba yang diperoleh penjual relatif lebih kecil
5) Peranan pasar persaingan sempurna dalam perekonomian
Menjadi sarana bagi seluruh produsen untuk memasarkan hasil produksinya
Menjadi sarana bagi semua konsumen dari berbagai klangan
Perekonomian negara menjadi lebih maju
Harga pada pasar ini bersifat datum.
B. Pasar Monopoli
1) Pengertian
Pasar monopoli adala suatu benuk hubungan antara permintaan dan penawaran yang dikuasai ole satu pelaku ekonomi terhadap permintaan seluruh konsumen.
2) Ciri-ciri pasar monopoli
Pasar monopoli adalah industry satu perusahaan
Tidak mempunyai barang penggani yang mirip
Tidak terdapat kemungkinan untuk masuk kedalam industry
Dapat mempengaruhi penentuan data
Promosi iklan kurang diperlukan
3) Faktor-faktor penyebab
Perusahaan monopoli memiliki sumber daya tertentu yang unik dan tidak dimiliki perusahaan lain.
Perusahaan monopoli pada umumnya dapat menikmati skala ekonomi
Monopoli wujud dan berkembang melalui UU.
4) Kelebihan dan kekurangan pasar monopoli
a. Kelebihan
Skala ekonomi yang menurunkan biaya produksi
Keuntungan yng diperoleh produsen sangat besar
Stabilitas perusahaan dapat tercapai
b. Kekurangan
Terjadi eksploitasi terhadap konsumen
Konsumen tiak memiliki pilihan untuk membeli barang karena hanya ada satu penjual
Tidak ada persaingan mendorong kegiatan ekonomi berjalan tidak sehat.
5) Dampak monopoli
Produsen monopoli memperoleh keuntungan lebih
Memberikan layanan buruk dan tidak ada reaksi
Mengeksploitasi pembeli dan pemilik factor produksi.
C. Pasar Persaingan Monopolistik
1) Pengertian
Pasar monopolistic didefinisikan sebagai pasar dengan banyak produsen yang menghasilkan komoditas yang berbeda karakteristik.
2) Ciri-ciri pasar monopolistic
Terdapat banyak penjual (produsen)
Karakteristik barangnya berbeda
Penjual mempunyai sedikit kemampuan mempengaruhi harga
Penjual relatif mudah untuk masuk kedalam pasar dan keluar dari pasar
Persaingan dalam promosi penjualan sangat aktif.
3) Kelebihan dan kekurangan pasar monopolistic
a. Kelebihan
Banyak produsen memberikan keuntungan bagi konsumen
Kebebasan keluar masuk bagi produsen
Diferensiasi produk mendorong konsumen untuk selektif dalam menentukan produk
Pasar ini relative mudah dijumpai oleh konsumen
b. Kelemahan
Perusahaan mendapatkan keuntungan yang kecil
Efiiensi dalam produksinya rendah
Biaya yang tinggi harus dikeluarkan produsen untuk promosi.
D. Pasar Oligopoli
1) Pengertian
Oligipoli adalah struktur pasar yang menggambarkan dimana hanya terdapat beberapa  penjual atau produsen menghadapi banyk pembeli.
2) Faktor-faktor
Efisiensi skala besar
Kompleksitas manajemen
Merger
3) Ciri-ciri pasar oligopoli
Terdapat beberapa penjual/produsen dalam menghadapi banyak pembeli
Persaingan lebih gencar melalui iklan
Hambatan masuk kedalam pasar cukup longgar
4) Kelebihan dan kekurangan pasar oligopoli
a. Kelebihan
Inisiatif produsen untuk meningkatkn kualitas dan inovasi hasil produksi
Jika terjadi perang harga melalui iklan konsumen dapat mengambil keuntungan
b. Kelemahan
Keuntungan produsen relative lebih kecil
Jika produsen membentuk kerja sama, konsumen akan dirugikan dari sisi harga.
E. Peran Pasar
1) Pasar sebagai sarana distribusi
2) Pasar sebagai pembentuk harga
3) Pasar sebagai sarana promosi

Komentar

Postingan populer dari blog ini

pangerten,titikane, unsur-unsur, lan sinopsis cerkak

Cerita Cerkak A.     Pangerten cerita cerkak (cerkak) yaiku crita kang ringkes,prasaja, lan ora mbutuhake wektu kang suwe anggone maca. B.      Titikane Cerkak 1.       Fiktif/ ora nyata 2.       Critane ringkes (ora mbutuhake wektu kang suwe kanggo maca) 3.       Kurang ska 10.000 tembung 4.       Gegayutan karo lelakone manungsa 5.       Alur crita dumadi saka wiwitan, dredah, ngrampungake perkara. C.     Unsur-Unsur Cerkak Unsur cerkak bisa kabedakake dadi unsur intrinsik lan unsur ekstrinsik 1.       Unsur intrinsik a.        Tema Yaiku ide pokok utawa kang dadi underane prakara crita. b.       Paraga Yaiku pelaku kang mbangun crita. Paraga kaperang dadi telu,yaiku: Ø   Protagonist yaiku paraga kang nyengkuyung dalane crita, biasane nduweni sifat kang becik. Ø   Antagonis yaiku paraga kang nentang dalane crita utawa nentang protagonist. Biasane nduweni sifat kang ala. Ø   Titagonis yaiku parag kang dadi panengah. Biasane nduweni sifat becik lan